New Media
New Media adalah sarana atau wadah yang terdapat dalam
internet yang berfungsi untuk mempermudah seseorang untuk mencari suatu
informasi atau untuk berbagi informasi kepada orang lain melalui media
internet.Berikut ini adalah beberapa contoh New Media yang banyak di gunakan
oleh user di internet:
Media sosial yang satu ini sudah tidak asing di telinga
kita,hampir setiap orang memiliki akun jejaring sosial ini.Facebook merupakan
sarana yang tepat untuk digunakan dalam hal berbagi informasi kepada orang
lain,di dalam facebook itu sendiri memiliki fitur-fitur yang selalu mengalami
perkembangan dan semakin memudahkan para user untuk menggunakan
facebook,diantara nya fitur chat yang dapat memudahkan kita untuk berkomunikasi
secara real time kepada user facebook yang lain nya.dan fitur check-in yang
memudahkan kita untuk memberitahu lokasi kita saat menggunakan
facebook.Kelebihan Facebook adalah usser friendly dan kelemahan nya adalah nama
user di facebook dapat ganda dan membuat bingung apabila menggunakan aplikasi
search di facebook.Dampak positif nya adalah kita dapat dengan mudah dan real
time berbincang dengan teman kita sesama pengguna facebook.
Sama hal nya seperti Facebook,twitter merupakan salah satu
jejaring sosial yang paling banyak dikunjungi oleh user di internet,bahkan
Indonesia menduduki peringkat tiga besar pengguna twitter di Dunia.Walaupun
fungsi nya sama seperti facebook,fitur-fitur di Twitter memiliki perbedaan
dengan facebook.Twitter memiliki fitur antara lain Followers,following,twit,dll.Kelebihan twitter adalah satu akun
dengan yang lain nya tidak akan memiliki kesamaan nama dan memudahkan apabila
kita mencari suatu akun di Twitter,kekurangan nya adalah twitter hanya memiliki
satu fungsi yaitu twitt atau dalam
arti hanya untuk mengupdate sesuatu berupa tulisan atau foto,tidak seperti
facebook yang dapat mengupdate segala sesuatu dari mulai tulisan,foto,file
documen,dll.
New media YouTube merupakan media sosial yang berbasiskan
video sebagai icon yang ingin di berikan kepada user di internet.Dengan youtube
kita dapat berbagi informasi dengan format video yang di upload secara mudah
dan gratis serta dapat di nikmati secara bersama-sama oleh para user di
internet.Dampak Positif pada YouTube adalah user dapat dengan mudah apabila
sedang mempelajari atau memahami sesuatu dari internet dengan melihat video
yang ada di YouTube yang telah di upload oleh user lain.Dampak negatif nya
adalah masih banyak konten yang di anggap pornografi di Indonesia yang belum di
blokir dikarenakan hal tersebut merupakan hal yang lumrah di daerah eropa sana
tempat YouTube itu berasal.
4.YahooMessenger
YahooMessenger merupakan media berkomunikasi realtime di
internet,fitur-fitur yang ada pada YahooMessenger antara lain chat yang
memungkinkan kita untuk berkomunikasi secara langsung oleh prngguna
YahooMessengger yang lain.Bahkan saat ini YM sudah memiliki fitur yang
memungkinkan kita berkomunikasi secara visual melalui web cam.Kelebihan pada YM
adalah interval waktu yang sangat singkat apabila kita sedang berbincang atau
sedang chatting dengan pengguna YM yang lain nya.Dan dampak negatif nya adalah
mungkin saja terdapat konten-konten yang tidak sopan atau wajar apabila kita
menggunakan fitur web cam,tetapi hal tersebut merupakan bagaimana suatu
individu tersebut bijaksana menggunakan fitur tersebut.
Fitur-fitur di dalam blog saat ini memiliki kemajuan dan
menjadikan Blog usser friendly dan siapa saja dapat membuat dan menjalankan
nya.Blog sendiri berfungsi sebagai media berbagi informasi yang ada dalam
internet yang memungkinkan seseorang membuat dan mengelola Blog nya sebebas nya
dengan tujuan memberikan informasi yang bermanfaat kepada orang lain.
Dari berbagai New
Media yang telah di uraikan diatas,dapat disimpulkan bahwa new media sat ini
memiliki kemajuan yang sangat pesat yang bertujuan untuk lebih mempermudah user
dalam internet untuk mendapatkan informasi yang dibutuhkan nya tanpa harus
membuang banyak waktu.Secara umum new media memiliki kelemahan dan
kelebihan,dampak postitif dan dampak negatif.Dampak positif dari new media
tersebut adalah semua informasi yang di butuhkan dapat dengan cepat dan tepat
di dapatkan oleh pencari informasi denggan ada nya new media yang terus
berkembang saat ini,dan dampak negatif nya adalah apabila new media tersebut
tidak digunakan dengan bijaksana dapat merugikan orang banyak.Semua dampak
diatas pada dasar nya adalah bagaimana kita para pengguna internet pada umum
nya dan pengguna new media pada khusus nya untuk lebih bijaksana dalam menggunakan
fasilitas-fasilitas dunia maya tersebut.
0 comments:
Post a Comment